Minggu, 14 April 2013

Sherlock Holmes

  

Tahu kan siapa Sherlock Holmes ?, yes, Sherlock Holmes adalah seorang detektif fikrif berkebangsaan inggris yang diciptakan ole Sir Arthur Conan Doyle. Cerita tentang Sherlock Holmes ini pertama kali diterbitkan di majalah The Strand. Selain itu Sherlock Holmes juga sudah menghasilkan beberapa film salah satunya adalah ‘A Game of Shadows’. Jadi, diceritanya, Sherlock Holmes ini  tinggal disuatu tempat yang bernama Baker Street 221B, dengan seorang sahabatnya yang bernama dr. Watson. Sherlock Holmes dapat memecahkan kasus - kasus yang terlalu sulit dan tidak dapat dipecahkan oleh orang lain. Dia bisa mengetahui suatu kasus dengan sangat detail. Salah satu musuh terbesar Holmes adalah Professor Moriarty, orang yang sangat cemerlang dan licik. Ada juga Irene Adler, satu satunya perempuan yang bisa mengalahkan Holmes, yaitu dalam kasus ‘Skandal di Bohemia’. Holmes juga memiliki seorang kakak yang bernama Mycroft Holmes, Mycroft muncul di tiga cerita Sherlock Holmes salah satunya adalah ‘Kasus Terakhir’. Kalau mau ngeliat gimana ruangan Holmes di Baker Street bisa kok, di Inggris, persis dijalan Baker Street 221B ada ‘Museum Sherlock Holmes', dan museum yang dilindungi pemerintah Inggris ini, masih seperti dulu, bergaya Victoria.
 


                               
 Sherlock Holmes statue
                  


In front of Sherlock Holmes museum

Mr. Holmes journal


                                                                Sherlock Holmes desk




Inside Sherlock Holmes museum

 Mr. Holmes cigarette



Tidak ada komentar:

Posting Komentar